Lihat ke Halaman Asli

Jasudhiar

Healthy & Life Balance Coach

Tolak Ukur Sejahtera

Diperbarui: 24 Juni 2015   08:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

TOLOK UKUR SEJAHTERA

Jika ditinjau dari sudut pandang perencanaan keuangan (financial plan), maka tingkat kesejahteraan memiliki tolok ukur sebagai berikut :

1.Memiliki atau mempunyai kekayaan bersih positif, hal ini didapat dengan mengurangkan semua aset dan kekayaan dengan hutang yang dimiliki atau kewajiban. Jika saldo yang didapat bernilai positif, bebrarti kita memiliki kekayaan bersih positif.

2.Memiliki saldo kas bulanan yang bernilai positif. (jika penghasilan dikurangi kebutuhan selain tabungan dan investasi masih plus)

3.Memiliki dana darurat. Dana darurat adalah dana yang telah kita siapkan dengan sengaja untuk menghadapi segala sesuatu yang terjadi diluar perhitungan.

Sebagai karyawan atau pegawai kantoran, sudah semesatinya memiliki perencanaan keuangan yang sudah dipersiapkan sehingga budaya untuk mengandalkan orang lain alias berhutang dapat mulai ditingalkan.

Salam,

HU Jasudhiar.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline