Aku Ingin Mengenang Bandung Tanpa Mengingatmu
karya Dewi Yuningsih
Aku telah usai
dimatikan keadaan
lelah
Dan kamu menerkam kelam diwaktu silam
dalam indraku membiru, kemudian membeku
60 hari yang lalu di Bandung yang ramai,
rasioku hilang
dan dipertemukan cahaya terang
Aku ingin mengenang Bandung