Lihat ke Halaman Asli

Cinta Ini...

Diperbarui: 20 Mei 2018   23:20

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saya bertemu dengannya pada saat pendaftaran SMA. pada saat itu saya sendiri dan dia bersama temannya. Awal saya bertemu dia tersenyum manis kepada saya. itulah awal saya bertemu dengannya. Pertemuan kedua terjadi ketika saya diterima diSMA dan saya ternyata satu kelas dengannya, pertemuan terus berlangsung dari hari ke hari hingga selesainya ospek. 

Ketika itu ada tes untuk pemilihan jurusan dan hasil tes tersebut ialah saya satu jurusan dengannya dan hebatnya lagi saya satu kelas dengannya, mukin ini kebetulan. akhirnya saya dengannya satu kelas. Hari hari terus berlalu, tetapi dia malu untuk mengatakan bahwa dia menyukaiku, pada saat dia ingin mengatakan cintanya kepada saya pada saat itu juga saya telah memiliki cinta yang lain. 

Hari-hari berlalu sehingga saya dengannya menjadi teman dekat saya sering bercerita suka duka, mengeluh, meminta bantuan dan lain sebagainya. Ketika saya putus dengan mantan pacar saya, saya selalu berbagi kesedihan saya dengannya hingga akhirnya saya merasa senang saat bersamanya dan akhirnya dia memutuskan untuk mengungkapkan perasaan dia yang terpendam selama kurang lebih 1 tahun dia mengatakan kepada saya bahwa saya tidak bisa menahan perasaan ini lebih lama lagi sehingga akhirnya saya pun juga menyukainya dan menerima cintanya. 

Cinta ini terus berjalan dari hari ke hari, bulan ke bulan, tahun ke tahun hingga saat ini. suka duka sedih berantem dan banyak lainnya yang kami jalani. dulu saya selalu bertemu dengannya di sekolah setiap saat apalagi saya dengannya satu kelas tetapi setelah kami lulus SMA kami berpisah dan jarang ketemu karena sibuk dengan urusan kuliah masing-masing dan komunikasi kami juga membaik jadi tidak ada masalah dihubungan kami. Yang diharapkan semoga saya dengannya sama sama menjadi orang sukses, orang yang berguna bagi banyak orang dan semoga selalu bersama.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline