Lihat ke Halaman Asli

Pengalaman di SMAN 16

Diperbarui: 1 Agustus 2016   21:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Asallamualikum wr.wb, Waktu saya lulus dari SMP Sandikta saya berniat untuk masuk SMK tetapi saya tidak lulus test saya pun belum ada tujuan untuk masuk SMA saya hanya mengikuti permintaan orang tua saya masuk ke SMK sandikta setelah saya mengambil formulir biaya masuk ke SMKnya sangat mahal akhirnya saya mencoba mengikuti jalur afirmasi SMAN 16 BEKASI akhirnya saya keterima di SMA 16 BEKASI orang tua saya senang bisa masuk di sekolah SMAN 16.

Pada tanggal 18 juni itu adalah hari pertama saya masuk ke SMAN 16 hari pertama saya mengikuti MPLS.Pagi itu setelah saya bangun tidur saya langsung mandi dan siap-siap sekolah.Setelah berangkat sekolah saya pun pamitan kepada orang tua saya dan saya pun berangkat kesekolah untuk mengikuti MPLS di SMA 16.Sebelum saya berangkat sekolah saya mengajak teman saya untuk berangkat sekolah bersama setelah itu baru lah saya berangkat menuju ke sekolah untuk mengikuti MPLS.

Sesampainya saya di sekolah saya merasa takut dan bingung dan saya pun mencari kelas.Ketika saya melihat daftar kelas banyak teman SMP saya yang sekelas dengan saya,saya pun mencari bangku dan ahirnya saya sebangku dengan fadiah,keadaan pun belum belajar efektif dan saya pun mengobrol dengan fadia.Akhirnya pun kaka osis menyuruh peserta didik baru untuk masuk ke kelas,sesudah semuanya masuk kelas kami pun berdoa bersama untuk memulai kegiatan.

Tidak lama kemudian kaka osis menyuruh untuk berkenalan,akhirnya setiap siswa memperkenalkan dirinya masing-masing,sesudah perkenalan selesai kami disuruh mengikuti apel.Berjalannya apel semua guru memperkenalkan dirinya masing-masing dan memberitahukan sebagai bidang study mereka masing-masing,akhirnya saya masuk kelas kembali dan disitu kami bermain bersama .Ketika bermain kakak osis masuk kekelas dan menceritakan karakter guru di SMAN 16 BEKASI.

Selesai itu sayapun pulang keesokan harinya ada pembukaaan MPLS yaitu masa pengenalan lingkungan sekolah,saat pertama kali MPLS semua gugus ditengah lapangan dan diberitahukan sesuatu di lapangan sekitar 30 menit sayapun menuju kekelas,saat gugus 09 saya disuruh bikin serta tanda tangan nama-nama osis dan pangkatnya.Setelah meminta nama-nama osis,saat minta nama itu juga ada peraturannya atau tata bahasa,yaitu dengan bicara yang sopan kepada kakak osis.

Kami disuruh membuat yel-yel dan kami pun disuruh menghafal yel-yel untuk ditest ditengah lapangan,setelah itu saat gugus 09 kakak osis datang mengenalkan nama-nama mereka disaat itu ada yang meminta tanda tangan dan nama-nama osis.Pas hari MPLS kedua semua gugus dikumpulkan dari gugus 01- gugus 09,saat itu semua gugus dikumpulkan unruk menyanyikan yel-yel dari gugus masing-masing.Ada yang menyanyikan dengan lucu,ada yang malu dan ada yang tidak hafal.Setelah selesai apel pagi tersebut,kami pun kembali ke kelas masing-masing.

Setelah kembali ke kelas kami disuruh kakak PJ tanda tanagan harus dikumpulkan besok setelah itu ada pemberitahuan bahwa penutupan masa MPLS,yaitu kita berjalan-jalan sekitar lingkungan SMAN 16 BEKASI.Setelah esok semua gugus dikumpulkan kembali ditengah lapangan saat itu apel pagi terlebih dahulu setelah apel pagi baru kami berjalan-jalan sekitar lingkungan SMAN 16.

Setelah berjalan-jalan sekitar 20 menit,kami pun semua kembali ke sekolahan dan sesampai di sekolah kami disuruh untuk beristirahat selama 20menit.Setelah itu kami pun pulang dan keesokannya ada ujian penjurusan text pisikotes yaitu menentukan kami untuk masuk ke bidang IPA atau IPS dan saya pun memilih jurusan IPS karena saya ingin berkerja sebagai Akuntansi Perkantoran karena itulah saya berminat untuk masuk jurusan IPS.

Setelah pisikotest selesai hasil dari ujian tersebut baru bisa dilihat hari senin. Setelah hari senin tiba saya pun mengikuti upacara terlebih dahulu.Setelah selesai upacara saya pun mencari kelas kembali disaat itu keadaan pun ramai karena ingit melihat kelas masing-masing.Setelah melihat daftar kelas saya pun mendapatkan kelas di X IPS3,setelah syaa masuk kelas ada yang mengenali saya dan sya pun mencari bangku ternyata saya mendapatkan bangku bagian paling belakang.

Setelah itu semua siswa masuk ke kelas masing-masing.Setelah saya masuk ke kelas kami pun berdoa bersama untuk memulai kegiatan dan disitu ada seseorang guru masuk ke kelas dan dia memperkenalkan dirinya,akhirnya setiap siswa disuruh untuk maju ke depan untuk memperkenalkan dirinya masing-masing.Disitu kami disuruh untuk menyebutkan nama lengkap dan asal sekolah,setelah selesai perkenalan diri kami disuruh membuat struktur kelas.

Waktu pun berjalan kami pun semuanya pulang.Sebelum itu ada demo ekskul yaitu pada hari sabtu,ada yang latihan ekskul basket,ekskul khusu,dan ada yang latihan ultras sedili yaitu pendkung futsal SMAN 16.Setelah demo ekskul hari sabtu selesai,ada demo ekskul lagi yaitu pada hari rabu dan semua siswa SMAN 16 BEKASI disuruh untuk berkumpul dilapangan SMAN 16.pada saat kumpul ada sambutan dari osis dan osis menyampaikan kepada siswa baru agar mengikuti kegiatan extrakulikuler yang diminati siswa masing-masing.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline