Lihat ke Halaman Asli

Desti Wulandari

Finance AAC

Kita yang Pernah Bahagia

Diperbarui: 3 Juli 2024   15:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Canva/Desti

Mungkin masih ada wangi parfumku di beberapa baju mu

Atau mungkin Masih ada bekas lipstik ku di punggung mu

Kenanglah, karna mungkin nanti wanginya akan kau rindukan

Manjaku dan begitu menyebalkan nya aku

Yang nanti tak lagi kau temui di harimu

Atau tentang peluk ku yang nanti tak lagi tenangkan gundahmu

Jari jemariku yang tak lagi bisa menghapus air mata mu

Bahwa hari kemarin Bersama mu mungkin adalah indah

Tawa dan cerita yang ada di setiap hari yang kita lalui

Nantinya akan selalu aku ingat

Sebagai bukti bahwa aku dan kamu

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline