Lihat ke Halaman Asli

Panduan Cara Mendaftar Pendamping Desa 2016

Diperbarui: 4 Mei 2016   13:53

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Alur dan Cara Pendaftaran Pendamping Desa 2016 - Kemendesa.go.id - Bagi anda yang berminat untuk mengikuti seleksi rekrutmen tenaga pendamping profesional Kemendesa tahun 2016, silahkan dibaca dulu panduan cara pendaftaran pendamping desa 2016 berikut ini :

1. Pastikan anda sudah mempersiapkan scan kartu tanda pengenal (KTP) seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya.

2. Buka website pendaftaran di http://pendamping2016.kemendesa.go.id/registrasi.php.

3. Baca dan pahami alur pendaftaran seperti dibawah ini.

Alur Pendaftaran Pendamping Desa Tahun 2016 Kemendesa

4. Jika sudah dibaca, gulung layar kebawah dan centang pada tulisan: Saya menyatakan telah mengerti dan menyetujui Syarat dan Ketentuan diatas, kemudian klik tombol SETUJU.

tombol-setuju-572996a9187b617f07403c3d.jpg

Klik pada tombol SETUJU

5. Selanjutnya anda akan dibawa pada tampilan antar muka REGISTRASI ONLNE seperti gambar dibawah. Isi data lengkap pribadi anda, posisi yang dilamar, dst.

form-registrasi-572996ee02b0bd540663a149.jpg

Form Pendaftaran-1

6. Jika sudah terisi semua klik tombol SUBMIT dibagian bawah layar, jika ada data yang salah tekan tombol RESET untuk kembali ke pengisian awal.

form-registrasi-2-572997295697731805e8881f.jpg

Form Pendaftaran-2
Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline