Lihat ke Halaman Asli

Deri Prabudianto

Hanya orang biasa

BKT Episode 07

Diperbarui: 17 Maret 2021   13:33

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Novel. Sumber ilustrasi: PEXELS/Fotografierende

Wanita itu menoleh menatapnya.

" Mengapa Om selalu mengekoriku ?" wanita itu bertanya.

" Mbak salah duga. Aku bukan mengekori mbak. Aku ingin melihat derasnya air. Lagi libur ya, mbak?" tanya DC.

" Sip pagi. Baru pulang." Jawabnya acuh tak acuh.

" Sudah lama kerja di Bigmarket ?" DC minum sambil berpegangan di pembatas jembatan.

" Sejak dibuka  sampai sekarang."

" Enak donk jadi kasir, banyak ketemu orang." Oceh DC tanpa tujuan.

" Om bukan lagi nyindir aku, kan ?" tanya Belani.

" Nyindir? Apa maksud mbak ?"

" Banyak atau sedikit pembeli tidak memengaruhi gaji kami. Tetap kecil. Banyak pembeli kalo salah hitung kami harus mengganti. " suara Belani terdengar bagai keluhan bagi telinga DC.

 " Bukan begitu maksudku. Berhadapan dengan banyak orang, kenal banyak orang, itu akan membuka wawasan kita. Memberi kita banyak peluang." DC menjelaskan.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline