Lihat ke Halaman Asli

Dera Haluer

Pujangga Gadungan

Di Ujung Rindu

Diperbarui: 13 Januari 2023   14:18

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Dua mata kita bertemu di ujung rindu

Biarkanlah dekap ini terus memelukmu

Mengikat jantung yang saling berdetak, mengalirkan aliran darah yang mulai menghangat

Teruslah menatapku, teruslah berderu di depan hidungku, Sayang

Kamu tak perlu berbisik padaku, karena aku tahu dari senyummu "Kamu mencintaiku"

Maka jangan segera kamu lepas kebahagian ini atau berpaling menatap ke arah lain, sebab bibir ini bisu sebelum mengecup milikmu

Bukankah kamu pun begitu?

Source: Blog of Perekah-Kata

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline