Lihat ke Halaman Asli

Dera Haluer

Pujangga Gadungan

Tak Lagi di Dunia Ini

Diperbarui: 26 Desember 2022   14:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Besok aku tak mungkin bisa menatap lagi

Tak mungkin mendapat balas sapaanmu lagi

Atau menghirup udara yang sama denganmu lagi

Tak mungkin lagi mendengar nada lembutmu yang menari-nari nyaman di telinga hari

Kamu sungguh pergi terlalu jauh

Waktu telah merebut mu dariku

Sembab mataku, terlalu banyak melelehkan bulir penyesalan

Tersayat sudah luka dalam hati ini, penuh kepiluan

Aku mematung menatap tulisan namamu, kelak mungkin nisan itu akan mengusang

Berteman rumput liar yang tumbuh sembarang

Sunyi ini mendukung sepi

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline