Lihat ke Halaman Asli

Gejala Kutil kelamin Pada Pria

Diperbarui: 22 April 2021   14:43

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi virus penyeba infeksi menular seksual (Sumber : unsplash.com)

Kutil kelamin adalah infeksi menular seksual yang ditandai dengan munculnya benjolan-benjolan daging berukuran kecil di sekitar area kelamin atau dubur. Penyakit ini sangat tidak menyebabkan nyeri serta tidak membahayakan jiwa penderitanya. Walau demikian, penyakit ini menimbulkan stres akibat benjolan yang tidak sedap dipandang mata.

Human papilloma virus (HPV) adalah penyebab kutil kelamin. Seseorang dapat terjangkit kutil kelamin melalui kontak antar kulit ketika dirinya melakukan hubungan seksual dengan orang lain yang sudah terinfeksi. Besarnya risiko tersebut adalah sebesar 66 persen. Karena itu kutil kelamin merupakan penyakit seksual yang cukup umum terjadi.

Rentannya masalah Kesehatan seseorang untuk tertular kutil kelamin biasanya ditunjang oleh beberapa faktor risiko, seperti melakukan hubungan seksual dengan lebih dari satu pasangan tanpa pelindung, melakukan hubungan dengan seseorang yang riwayat kehidupan seksualnya tidak jelas, aktif secara seksual sejak usia remaja, dan pernah memiliki riwayat infeksi seksual sebelumnya. Selain itu, penularan juga dapat terjadi melalui sex toys (alat bantu seks) yang telah terpapar virus HPV.

Baca Juga : Cara mengobati Kutil Kelamin dengan Bawang putih

Penyebab penyakit kutil kelamin :

  • Berhubungan seks tanpa kondom.
  • Berhubungan seks tanpa kondom dengan banyak orang yang berbeda.
  • Berhubungan seks dengan seseorang yang tidak diketahui riwayat seksual.
  • Stres dan menderita infeksi virus lainnya seperti HIV atau herpes pada waktu yang sama.

Tanda-tanda Ciri Penyakit Kutil Kelamin :

Begini Cara Mengobati Kutil Kelamin Dengan Bawang Putih---Berikut Ciri ciri kutil kelamin pada wanita (Kondiloma Akuminata) atau jengger ayam ini bisa jadi penyakit paling mematikan dunia jika tidak segera di obati. 

Tidak hanya wanita sajayang patut mewaspadai tentang penyakit kutil kelamin ini, pria pun harus waspada pada munculnya kutil di kelamin tersebut. 

Berikut ini tanda-tanda atau ciri -ciri kutil kelamin beserta munculnya penyakit kutil kelamin atau jengger ayam yang patut di waspadai :

  • Munculnya Benjolan di kelamin secara bergerombol
  • Benjolan berisi daging
  • Bentuk benjolan kecil
  • Bengkak
  • Kemerahan
  • Menyerupai Jengger Ayam
  • Menyerupai Kembang Kol
  • Terasa Gatal
  • Tidak Nyaman
  • Pendarahan
  • Nyeri
  • Berbau
  • Perih
  • Kutil bisa berdarah
  • Pada wanita muncul di bibir vagina, serviks, vagina
  • Warna Kutil di kelamin hitam agak kemerahan, abu-abu agak kemerahan, cokelat agak kemerahan dan juga merah.

Daerah penyebaran kutil kelamin pada Pria:

  • Batang penis.
  • Ujung kepala penis.
  • Selangkangan.
  • Paha bagian atas.
  • Disekitar anus atau bisa didalamnya.
  • Di dalam Uretra.

Daerah penyebaran kutil kelamin pada Wanita:

  • Anus.
  • Vulva.
  • Bagian antara anus dan kelamin.
  • Leher Rahim.
  • Paha bagian atas.
Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline