Lihat ke Halaman Asli

Puisi: Klise Umar Bakri

Diperbarui: 10 November 2022   08:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokumen Pribadi

Klise Umar Bakri

Karya: Dedy Herdiansyah

Melaju berpuluh kilometer dengan kuda besi
Berbulan-bulan kuda besinya tak pernah dicuci, ban botak, terkadang lupa ganti oli
Ini bukan fiksi tapi ini realita yang terjadi
Celana, kaus kaki, sepatu bolong juga tak peduli
Upah minim kebutuhan selalu melambung tinggi
Katanya si Pahlawan Negeri
Yang melahirkan sosok penerus generasi
Menjadi Presiden, Menteri, Gubernur, Bupati, Dokter, Polisi, dan TNI
Itulah nasib si Umar Bakri demi menghidupi anak dan istri

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline