Lihat ke Halaman Asli

Dedy Padang

Orang Biasa

Pakaian Pesta

Diperbarui: 11 Oktober 2020   06:22

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi Pakaian Pesta (pixabay.com) 

Jika suatu saat kamu diundang ke sebuah pesta
Kenakanlah pakaian terbaik yang kamu punya
Bukan agar kamu tampak kaya atau terpandang
Tetapi agar tuan pesta tahu betapa respeknya dirimu atas pestanya

Tidak peduli, apakah itu pesta besar atau hanya yang sederhana
Tetapi saat kamu hadir dengan pakaian terbaikmu
Saat itulah si tuan pesta merasa kalau pestanya sangat meriah

Sederhana bukan?
Hidur baru bermakna saat kita mampu menghadirkan rasa positif bagi orang yang di sekitar kita
Dan itu bukan saja keuntungan bagi mereka
Tetapi terlebih untuk diri kita sendiri
Karena telah bertumbuh sebagai pribadi yang bermakna

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline