Lihat ke Halaman Asli

Dean Ruwayari

TERVERIFIKASI

Geopolitics Enthusiast

Bahasa Sepi

Diperbarui: 12 Oktober 2024   19:08

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Leonardo.Ai

Bahasa paling jujur ialah sepi,  
Di sudut malam sunyi terpatri,  
Merangkai diksi di atas imaji,  
Meniti kata, melukis mimpi.  

Kepulan puisi warna-warni,  
Mengalir dalam kesunyian hati,  
Cairkan pekat malam hitam kopi,  
Menyeduh rasa, menenangkan diri.  

Di antara bintang yang diam memandang,  
Aku temukan makna dalam tenang,  
Dalam sepi, jujur kata terbilang,  
Mengungkap cerita yang tak pernah hilang.

Kota Sorong, 12 Oktober 2024

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline