Naiknya harga avtur mengakibatkan harga tiket pesawat yang lebih mahal dari sebelumnya di Indonesia. Mahalnya harga tiket pesawat ini akan berdampak kepada pariwisata Indonesia & akan menghambat pertumbuhan economy Indonesia di sector pariwisata ini karena sekarang banyak orang Indonesia lebih memilih untuk menggunakan pesawat daripada moda transportasi lainnya yang lebih memakan waktu lebih lama untuk bepergian dari satu kota ke kota lainnya, dari satu pulau ke pulau lainnya & untuk bepergian ke luar Indonesia. Kebutuhan transportasi ini sangat significant di semua negara dan itu tidak boleh dilupakan. Harapan saya, semoga Pemerintah bisa cepat bertindak dengan solusi yang terbaik untuk menurunkan harga ticket pesawat lebih murah daripada yang sekarang untuk Economy Indonesia yang semakin kuat dari sector Tourism.. by Dave - Jakarta 240822.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H