Lihat ke Halaman Asli

David Agusta

Mahasiswa Ilmu Komunikasi UAJY

Rahasia Orang Korea Makan Banyak tapi Tetap Kurus

Diperbarui: 10 November 2020   01:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mengapa orang Korea selalu makan banyak tetapi memiliki badan yang kurus? (sumber : chinohillshowler.org)

Negara Korea Selatan, banyak sekali hal yang dapat dibicarakan mengenai Negeri Gingseng ini. Mulai dari budaya Korea yang suka makan, bersolek baik perempuan atau laki-laki, Korea dengan wajib militernya, bahkan sampai populernya operasi plastik di Korea. 

Semua hal tersebut merupakan budaya-budaya yang dapat menggambarkan sebuah negara Korea, dimana jika orang membicarakan operasi plastik pasti banyak yang mengarahnya dengan negara korea. 

Hal tersebutlah yang dinamakan Identitas Budaya karena suatu hal atau budaya yang memperlihatkan suatu khasannya akan menjadi identitas bagi negara tersebut.

Berbicara mengenai budaya Korea, kali ini saya ingin membahas mengenai budaya makan di Korea.

Korea terkenal sekali dengan kulinernya mulai dari daging hingga ke sayuran yang sangat banyak jenis makanannya, sampai-sampai hobbi atau kebiasaan orang korea adalah makan. 

Saking seringnya budaya makan ini sampai menjadi bahan pembuka obrolan dengan orang-orang, seperti "apakah sudah makan atau belum?" kata tersebut lebih banyak diucapkan dari pada kata "bagaimana harimu?" sungguh sangat mengeherankan. 

Namun ada yang mengherankan dibalik semua itu yaitu mengapa orang Korea suka makan banyak tetapi tetap memiliki badan yang kurus?

Sungguh ini pertanyaan yang mungkin kerap kali ditanyakan orang lain mengenai orang-orang Korea. 

Kali ini saya akan membahas mengapa orang Korea memiliki badan tetap kurus meski banyak makan.

Ada beberapa faktor yang menyebabkan orang Korea susah untuk gemuk antara lain :

1. Metabolisme tubuh yang sangat cepat

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline