Lihat ke Halaman Asli

Apa Itu Manga Shoujo dan Shounen?

Diperbarui: 14 Oktober 2023   01:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hobi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Shoujo dan shounen sendiri di ambil dari bahasa Jepang yaitu, shoujo () yang artinya gadis, dan shounen () yang artinya pemuda laki-laki.

Manga / komik yang memiliki genre shoujo dan shounen ini memiliki daya tarik kepada pembaca nya. Manga / komik shoujo yang memiliki arti " anak perempuan" ini biasanya di tunjukan kepada pembaca perempuan , karena untuk anak perempuan yang masih sekolah biasanya tema manga shoujo lebih fokus ke hubungan romansa masa remaja yang kebanyakan para gadis-gadis lebih tertarik membaca nya.

Sebaliknya, manga / komik shounen ini lebih di tunjukan kepada laki-laki , karena biasanya tema manga shounen ini lebih ke komedi, aksi, pertempuran,olahraga persahabatan, cita-cita seorang anak dan pencarian jati diri , maka dari itu dengan tema yang menarik membuat kebanyakan remaja laki-laki lebih tertarik membaca shounen manga.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline