Lihat ke Halaman Asli

Pemberdayaan Kaum Dhuafa: Membantu Mereka yang Membutuhkan

Diperbarui: 19 Januari 2023   22:48

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Permasalahan yang dialami oleh keluarga di Indonesia yaitu ekonomi, banyak dari mereka yang kebutuhan hidup nya belum tercukupi, maka dari itu, kami mahasiswa Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka diberikan tugas mata kuliah Kemuhammadiyahan untuk mengumpulkan dana yang nantinya akan disumbangkan kepada keluarga dhuafa atau tepatnya keluarga yang membutuhkan.

Masalah yang dihadapi oleh ibu asih yaitu pendapatan yang sangat kecil, tidak mampu mencukupi biaya hidupnya sehari-hari yang hanya bekerja sebagai serabutan, yaitu membantu tetangga ketika dibutuhkan tenaganya seperti menyapu halaman rumah tetangga ibantu oleh suaminya, pekerjaan beliau tidak tetap dikarenakan kondisi kesehatan beliau yang sering sakit sakitan.

dokpri

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline