Lihat ke Halaman Asli

Senar Gitar Terakhir

Diperbarui: 18 Juni 2015   03:36

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Gitar ini kubeli

Agar aku bisa memikat dirimu

Dengan suara emasku

Duhai kekasih

.

Solali lali..ola olala

Dengarkanlah ketika ku bernyanyi

Tentang lagu cinta

Hanya dengan satu senar saja

itu artinya cuma kau

Satu yang kupuja

.

Jangan kau tanya senar lainnya

Karena tiap kali kunyanyikan lagu luka

Talinya putus

Cintaku pupus

.

Maka janganlah buatku kecewa

Seperti mereka

Nanti kugadaikan gitar ini

Atau aku lebih memilih

Mampus....

.

.

(buitenzorg,nashif,13-08-14)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline