Lihat ke Halaman Asli

N. Alam Pratama

Lingkar Ide

Sebotol Vodka, Cinta dan Kisah yang Usang

Diperbarui: 30 Juni 2023   14:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

I.

Bulan Juni tiba

Saat musim semi menuju purnamanya

Masa lalu mengendap-endap dalam gelap

Di pojok kamar atau di bawah bantal

Kala kedinginan malam menikam

Sungguh tiada mantra sehebat kesumat

Malam adalah dusta

Kekecewaan dan kegetiran yang menyandera adalah nyata

Diantara hening dan detak arloji

Ku tuang perlahan air Vodka dalam botol ke gelas sloki

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline