Lihat ke Halaman Asli

Proses Serta Permasalahan Kegiatan Acceptance Domestic Cargo

Diperbarui: 24 Juni 2015   22:36

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bisnis. Sumber ilustrasi: PEXELS/Nappy

Kelompok :2

Nama        : Annisa Adetyasari (243111002) Ketua

Nurlia Handriyani (243111001)

Anirwana Ratih (243111015)

Bima Mahendra (243111016)

Kelas         : Ground Handling 2011

BAB III

Sumber Daya Manusia

Sumber daya manusia merupakan potensi  tenaga kerja manusia sebagai penggerak perusahaan untuk dapat bersama-sama menuju dua tujuan yang ingin dicapai, yaitu : tujuan untuk perusahaan dan untuk karyawan.

Sumber daya manusia sangat diperlukan demi menunjang kegiatan operasional suatu kegiatan dalam pekerjaan, begitu juga di dalam unit acceptance domestic cargo. Unit acceptance domestic cargo mempunyai kriteria pengrekrutan sumber daya manusia yang berlandaskan standar perusahaan.

Unit acceptance domestic cargo merekrut sumber daya manusia dengan kriteria yang diwajibkan lulus SMA sederajat, Diploma serta seorang yang mampu mengoperasionalkan komputer.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline