Lihat ke Halaman Asli

Melihat Senja

Diperbarui: 26 Juni 2015   00:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Gemetar rasanya Menatap senja dikala waktu masih siang.. terasa gelap dan sepi.. Air ini jatuh ketika melihat di sekeliling kita tidak ada siapapun Sendiri menikmati senja yang terus berjalan lurus dengan komando dari detik waktu yang bisu Bisakah kita tetap di siang hari? Menikmati indahnya kedewasaan Mencari jawaban atas pertanyaan- pertanyaan hidup dipagi hari Sebelumnya aku melihat senja hanya sebagai kamuflase saja tapi kini 'dia' terlihat amat nyata 'Dia' menjemput setiap insan dan kita pun dipaksa berlari menemuinya.. sungguh amat menakutkan Karena esok sudah tak ada pagi lagi untuk kita

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline