Lihat ke Halaman Asli

Christovita Wiloto

Christovita Wiloto, Sangat mencintai Indonesia, lahir di Cilincing di akhir tahun 60an, penulis buku The Power of Public Relations dan Behind Indonesia's Headlines. Pendiri Indonesia Young Entrepreneurs dan Strategic Indonesia.

Crisis Management: Langkah-langkah Strategis Penanganan Covid-19

Diperbarui: 2 April 2020   15:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pemerintahan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Oleh Christovita Wiloto
CEO PowerPR | Christovita Wiloto and Partners

Kalau memang kondisi akan memburuk, pemerintah harus memanage ekspektasi rakyat dg terus membuat rakyat paham apa yang sedang dan akan terjadi, sehingga rakyat tidak terkaget-kaget.

Yang membuat kondisi menjadi bergejolak adalah ketika rakyat mendadak kaget dan kecewa dengan ekspektasi yang mereka miliki.

Tidak menyampaikan fakta-fakta buruk yang sudah, sedang dan akan terjadi, bisa dianggap sebagai pembohongan publik atau tindakan tidak bertanggungjawab. Selain itu yang paling bahaya ini bisa menggelembungkan ekspektasi atau harapan rakyat terhadap hal yang sebenarnya buruk.

Ekspektasi rakyat yang sangat tinggi dan dihadapkan pada kenyataan yang buruk akan membuat rakyat kecewa. Makin besar gap antara ekspektasi dan kenyataan, maka makin besar pula kekecewaan rakyat.

Makin besar kekecewaan rakyat dan kekagetan rakyat maka makin besar pula gelombang gejolak rakyat.

Dalam kondisi pandemi covid19 ini, jelas dunia sedang mengalami krisis besar. Ini jelas tidak boleh dianggap enteng, tapi harus dihadapi dengan sistematis dan strategis.

Langkah-langkah strategis yang harus dilakukan dalam menghadapi Pandemi Covid19 adalah :

1. Pemerintah dan rakyat harus mengerti masalah apa yang sedang kita hadapi.

2. Tidak menganggap enteng masalah dan menyampaikannya pada publik dengan benar.

3. Selalu alert dengan informasi yang positif dan update.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline