Lihat ke Halaman Asli

Christie Damayanti

TERVERIFIKASI

Just a survivor

"Momo dan Lassi" di Restoran Hyderabad di Ryogoku ini, Enak Sekali!

Diperbarui: 28 Mei 2019   22:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokumentasi pribadi Momo dengan kuah kental asam manis dan Lassi, yang enak di Restoran Hyderabad, Ryogoku

By Christie Damayanti

Di Ryogoku adalah distrik Sumo, tempat Michelle sekolah selama 2 tahun sejak tahun 2017. Cerita tentang Ryogoku, sudah aku tuliskan banyak hal, di beberapa artikel yang lalu.

Dan karena distrik ini adalah tempat Michelle dan teman2nya bersekolah, tentu mereka suka mencari2 tempat untuk makan. Mulaai dari yang murah, termasuk yang mahal, yang akan mereka makan jika aku datang kesana, hahaha .....

Dekat dari sekolahnya, beberapa blok adasebuah restoran India. Namanya Restauran Hyderabad, Ryogoku. Restorannya kecil, interiornya pun agak sembarangan. Asal pasang, tetapi benar2 khas India. Yang punya dan pelayanan2nya adalah dari Nepal dan India.

Sebenarnya, aku tidak suka makanan India. Terlalu "keras" dengan rempah2 yang kental. Tetapi, Michelle menunjukan restoran ini dengan semangat! Katanya,

"Ma, restoran India ini enak, lho!"

Jadilah, kami makan masakan India, walau bukan makanan2 "berat".

 

20170728-162244-5ced53816b07c562746897d9.jpg

 Dokumentasi pribadi

Buku menu di Restoran Hyderabad, Ryogoku

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline