Lihat ke Halaman Asli

Christie Damayanti

TERVERIFIKASI

Just a survivor

'Landmark' Dunia Pindah ke Las Vegas! Konsep Tata Kota yang Terencana

Diperbarui: 25 Juni 2015   20:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

13275609241598126281

By Christie Damayanti

[caption id="attachment_166356" align="aligncenter" width="648" caption="teeathtenpath.com"][/caption]

Di Las Vegas, kasino merupakan bagian dari hotel. Konsep kotanya sangat jelas, yaitu kota 'entertain', bisnis dan hiburan. Kasino2 menyatu dengan hotel , dengan konsep bahwa hotel adalah tempat bersantai termasuk berjudi. Jika capai berjudi, bisa langsung telpon pelayan hotel untuk 'membawa' mereka yang mabuk, atau minta tolong pelayan hotel untuk segera mengambilkan sesuatu di dalam kamrnya .....

Konsep hotel2 di Las Vegas itu sendiri adalah untuk 'pemuas dahaga' desain. Semua hotel2 disana mempunyai konsep kuat, sangat kuat ..... Misalnya Hotel  The Luxor ( lihat tulisanku The Luxor, Las Vegas : Salah Satu Hotel Ter-unik di Dunia ), dimana konsep Piramid dari Mesir di'pindah' ke Las Vegas. Dari betuk pyramid sampai detail2 asesorisnya, ada terdapat di Hotel The Luxor.

13275610091147475093

1327561593527486558

Hotel The Luxor, memindahkan Piramid dari Mesir ke Las Vegas. Aku di dalam lobby hotel.

Ada lagi Hotel Monte Carlo. Konsepnya adalah taman bunga. Semua di hotel ini, selalu ada bunga. Sehingga begitu kita masuk ke lobby hotel, yang tercium dan terlihat adalah bunga ..... indah sekali ....

13275616621156355268

13275617042093299496

Hotel Monte Carlo, dengan konsep taman bunga asli, dalam bangunan bau harum bunga2 dunia,  ada dimana2 ..... canti sekali .....

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline