Gereja Calvinis dan gereja Lutheran sudah ada perbedaan. Dan dari segi perbedaannya adalah sistem kepemimpinan, tata cara ibadah, konsep keselamatan, hal orang orang kudus.
Dan gereja adalah perkumpulan orang orang kudus dan percaya kepada Tuhan yang adalah satu satunya Sang Juruselamat, Sang Penebus kita, dan yang akan datang pada kedua kalinya untuk menyelamatkan umat manusia yang dipilih-Nya. Berikut adalah perbedaan yang dapat ditulis dalam artikel ini.
Sistem Kepemimpinan Gereja
Gereja Lutheran menerapkan sistem kepemimpinan sinodal itu adalah kepemimpinan tertinggi di tangan sinode gereja. Sementara itu, gereja Calvinis mempunyai perbedaan yaitu, memiliki system kepemimpinan gereja di tangan para penatua penatua gereja atau yang disebut dengan Presbiterian dan zaman sekarang sudah tidak murni presbiterian.
Tata Cara Ibadah
Dalam gereja Calvinis, membutuhkan susunan tata cara ibadahnya lebih terperinci, dan lebih mementingkan pengakuan dosa. Sementara itu gereja Lutheran memiliki perbedaan yaitu, lebih mementingkan ayat Alkitab yang diberitakan pada hari Sabat. Dan tata cara ibadahnya tidak terbatas (luas).
Konsep Keselamatan
Dalam gereja Calvinis, pemikiran keselamatan nya itu hanya oleh iman, tetapi ketetapan dan kedaulatan Allah sangat berperan di dalamnya. Sementara itu
gereja Lutheran memiliki perbedaan yaitu, memiliki pemikiran keselamatan, karena Injil adalah kekuatan Allah yang menyelamatkan setiap orang yang percaya kepada Tuhan.
Dalam hal orang orang Kudus
Dalam gereja Lutheran sama seperti halnya dengan orang Katolik, menerima orang orang yang perlu dan harus diteladani. Sementara itu Dalam gereja Calvinis tidak ada orang orang yang harus diteladani