Lihat ke Halaman Asli

Chindy Damanik

Mahasiswa/pelajar

Manfaat Teknologi AI dalam Proses Pembelajaran

Diperbarui: 30 Juli 2023   11:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Artificial Intelligence. Sumber ilustrasi: pixabay.com/Gerd Altmann

Di era sekarang ini pasti kita sudah banyak mendengar tentang perkembangan teknologi. Teknologi di era ini sangat menjadi peranan penting dalam pembelajaran, banyak para guru siswa dan mahasiswa saling bergantung teknologi.

Di zaman sekarang ini juga sudah ada yang namanya Teknologi AI (Artificial Intelligence) dimana pekerjaan manusia dilakukan oleh teknologi AI (Artificial Intelligence). Teknologi AI sudah banyak digunakan oleh manusia yaitu untuk mempermudah pekerjaan manusia dan pekerjaan nya dilakukan oleh robot. 

Sebenarnya apasih teknologi AI itu? Dan apa manfaat nya? 

Menurut Rich and Knight (1991)  AI (Artificial Intelligence) merupakan sebuah studi tentang bagaimana membuat komputer melakukan hal-hal yang pada saat ini dapat dilakukan lebih baik dari manusia. Sedangkan menurut H. A. Simon (1987) AI merupakan kawasan penelitian, aplikasi dan instruksi yang terkait dengan pemrograman komputer untuk melakukan suatu hal yang dalam pandangan manusia adalah cerdas. 

Dari beberapa pendapat di atas dapat penulis simpulkan bahwa AI adalah sebuah mesin komputer yang dibuat oleh manusia yang dapat mempermudah pekerjaan manusia dan bisa berfikir seperti mengetahui bahasa manusia. 

Teknologi AI sudah sangat banyak dilakukan dalam proses pembelajaran. Manfaat Teknologi AI sendiri dalam pembelajaran yaitu untuk mempermudah proses pembelajaran terhadap guru dan siswa. 

Tujuan dari teknologi AI dikemukakan oleh Winston dan Prendergast (1984) yaitu : 

1. Membuat mesin menjadi lebih pintar

2. Memahami apa itu kecerdasan 

3. Membuat mesin lebih berguna 

Teknologi AI juga memiliki dampak positif dan dampak negatif. Dampak positif dari AI adalah sebagai berikut : 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline