Ayah...
Kerut didahimu
Kini mulai tampak
Senyum dibibirrmu
Kini mulai berontak
Kantung matamu pun kini seakan membengkak
Karena lelah yang selalu kau tapak
Telah rapuh tulan-tulangmu
Yang dahulu kau gunakan
Untuk memberikan kami sesuap nasi
Untuk menunaikan kewajibanmu