Lihat ke Halaman Asli

Perempuan Indonesia Bisa Berkuasa

Diperbarui: 23 Juni 2015   23:22

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Terimakasih karena perempuan-perempuan ini sudah memberi teladan yang berarti juga memberi mimpi kepada perempuan Indonesia lainnya.

Sri Mulyani Indrawati, Managing Director of The World Bank Group

Megawati Sukarno Putri ; Ketua Umum PDIP

Marie Elka Pangestu, mentri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, pernah dinominasikan sebagai direktur WTO tahun 2012

Nafsiah Mboi, Menteri Kesehatan,

Armida Alisjahbana; Ketua Bappenas

Karen Agustiawan : Direktur Pertamina

Bernadette Ruth Irawati Setiady, Dirut Kalbe Farma

Ilya Avianti, Kusumaning tuti, dan Nurhaida : Dewan KOmisaris Otoritas Jasa Keuangan

Maria Farida Indrati : Hakim Agung Mahkamah konstitusi

….Ternyata perempuan bisa menguasai Indonesia, dari politik, ekonomi, hukum, kesehatan, minyak bumi dan obat-obatan.

Mereka kartini 2014 buat saya, meski tanpa sanggul dan kebaya.


Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline