Lihat ke Halaman Asli

Sang Ardhanareswari

Diperbarui: 25 Juni 2015   02:25

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

apabila dalam ajaran siwa

berwujud siwa uma,

bila dalam ajaran budha

berwujud adwaya adwayajnana,

sang hyang prajna panimitam.

beliaulah wujud ardhanareswari,

berwujud rwabhineda,langit bumi,

bawah & diatas,air dan api.

masuk & keluar pradhana purusa,prakretti,

berwujud bapak sekaligus ibu,sekala niskala

. . .

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline