Taurus hari ini banyak hal terjadi padamu, terutama kisah asmaramu yang punya pasangan.
Zodiak Taurus adalah zodiak bagi orang yang terlahir di tanggal 16 Mei - 21 Juni. Zodiak ini memiliki lambang banteng.
Taurus merupakan zodiak yang mempunyai karakter berkemauan keras dengan segala kesabaran dan tekad.
Berikut adalah ramalan zodiak Taurus terkait percintaan, karir dan keuangan di hari Sabtu, 6 Mei 2023.
Secara umum, bersikap baik pada semua orang itu memang perlu, tetapi selalu bersikap baik hanya akan membebani pikiran kamu.
Jangan sampai hal ini membuat kamu merasa lelah. Cobalah bersikap sewajarnya saja karena sesekali kamu perlu bersikap egois dan jadi diri kamu sendiri.
Asmara:
Bagi kamu yang single, kamu tidak perlu memaksakan kehendak kamu. Karena jika memang dia tidak merasa nyaman dengan kamu maka lepaskan dia. Jangan kamu paksakan karena mungkin ada seseorang yang lebih baik dari dia dan lebih mengerti kamu.
Kamu harus menunggu, jika ada orang yang mendekatimu, jangan memaksa perasaan mu untuk menyukainya. Itu sama saja akan membuat salah satu pihak tertekan.
Bagi kamu yang berpasangan, kamu dan pasangan sedang merasakan kebahagiaan yang sangat luar biasa.