Lihat ke Halaman Asli

Yos Mo

TERVERIFIKASI

Tourism worker until 2010; Digipreneur since 2010

Kabar Kompasianer Terviral dan Topik Terbanyak Dibaca Februari 2022

Diperbarui: 9 Maret 2022   22:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mr. Djulianto Susantio dan Acek Rudy, dua Kompasianer Terviral Februari 2022/dokpri Djusu & Acek Rudy

Kuantitas artikel terbitan Februari 2022 yang berhasil viral meraih lebih dari 3 ribu pembaca, menurun dibandingkan bulan sebelumnya. 

Hanya ada 58 artikel yang dibuat 34 Kompasianer di bulan Februari lalu yang mendapat pageview tiga ribu lebih. 

Dari 58 artikel viral tersebut ada 10 postingan yang merupakan headline Kompasiana. 

Dua artikel yang diposting bulan lalu berhasil mendapatkan ratusan ribu pageview

Yaitu postingan tentang konglomerat minyak goreng yang dibuat Acek Rudy, dan postingan penemuan candi yang dibuat Djulianto Susantio.

18 artikel menerima 10 ribu hingga 30 ribuan pembaca. Dan 243 postingan terbitan Februari 2022 lainnya yang semi viral, menerima pembaca di kisaran seribu hingga 3 ribu 

Tidak ada Kompasianer yang dominan viral di bulan Februari 2022. Sebagai pengingat, ada dua Kompasianer yang belasan kali artikelnya viral di bulan Januari 2022.

BACA JUGA 

25 Artikel Kompasiana Terviral Januari 2022

Berikut tabel nama Kompasianer yang artikelnya viral (ArVi) dan semi viral (ArSeVi) sepanjang Februari 2022.

screenshot-20220309-153106-2-622871c13179496bc86656c2.png

screenshot-20220309-153226-2-622871e6e2d60e3d9d5dbf9a.png

Perubahan besar pada topik yang menjadi primadona pembaca. 

Topik sepak bola mendominasi artikel viral Kompasiana Januari 2022. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline