Lihat ke Halaman Asli

Carlo

Pelajar

Tips n Trik Menjaga Kesehatan Tubuh

Diperbarui: 8 Maret 2023   11:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Kesehatan merupakan harta yang tak ternilai harganya. Oleh sebab itu kita harus menjaga kesehatan kita supaya kita tidak mudah terkena virus. Ada beberapa tips untuk menjaga kesehatan tubuh kita yaitu:

1. Kendalikan stress

Kita harus bisa mengontrol emosi kita dengan baik, Jangan marah marah karena itu bisa menghabiskan energi tubuh dan juga tidak baik untuk hati kita.

2. Menjaga pola makan

Kita harus bisa menjaga pola makan kita, jangan sampai kita meninggalkan sarapan. Orang yang tidak bisa menjaga pola makannya dia akan mudah terkena penyakit. Maka dari itu kita harus menjaga pola makan dan atur makan kita.

3. Jangan sampai kekurangan cairan

Sebagian besar dari kita tidak tahu bahwa cairan itu sangat penting bagi tubuh kita. Sebaiknya kita jangan mengkonsumsi cairan selain air putih, sebab air putih lah yang baik untuk kita menghindarkan bahaya dehidrasi.

4. Cukupi kebutuhan vitamin

Tubuh kita pastinya membutuhkan asupan vitamin sebagai cara untuk melindungi dan menjaga kesehatan tubuh agar tetap sehat.

Vitamin C dan Vitamin D berguna untuk menjaga kesehatan tubuh, maka dari itu kita harus mengkonsumsi vitamin agar tubuh kita tidak mudah terkena virus.

5. Olahraga secara teratur

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline