Lihat ke Halaman Asli

Buyung Nurman

Penulis Lepas

[Puisi] Taman

Diperbarui: 4 November 2024   17:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kadang tidak diperhitungkan
Hanya dipandang sebelah mata
Terinjak oleh kaki-kaki tak  berdosa
Padahal keberadaan mu menguntungkan

Tempat berdiam mu juga tak menentu
Kadang didepan, ditengah, dan di belakang
Bahkan seringkali dipinggir,  ditepi sekali
Tapi kamu yakin dan tidak pernah protes
Suatu kali nanti kamu pasti di cari-cari

Bentuk mu di bangun sesuai selera
Bila lokasinya lega kau dibuat luas
Jika sempit  kecil kau dibuat seadanya
Karena sepertinya  wujud fisik mu harus ada

Semua memerlukan
Rumah tinggal, perkantoran, dan hotel-hotel
Juga ditengah dan sudut-sudut kota
Menginginkan kamu ada disitu
Untuk mempercantik tampilan mereka

Oleh karena itu, hai  taman-taman  yang indah
Sesungguhnya kamu dibutuhkan mereka
Untuk bersantai melepaskan penat setelah bekerja berat sehari-hari
Dengan memandang keindahan dan kecantikan mu
Menjadikan mereka merasa terobati, membuat pikiran mereka segar kembali.#

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline