Lihat ke Halaman Asli

Buyung Nurman

Penulis Lepas

Pentingnya Kesepakatan antara Ayah Bunda dalam Penerapan Pola Asuh Anak

Diperbarui: 28 September 2024   09:39

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri.

Pentingnya Kesepakatan Antara Ayah dan Bunda Dalam  Penerapan Pola Asuh Anak

Bismillah,

Orang tua mana yang tidak menginginkan anaknya tumbuh berkembang normal dan pada gilirannya menjadi anak yang berkepribadian baik.

Akan tetapi pada perjalanannya dan kenyataannya  tidak sesuai dengan apa yang diharapkan,  banyak kasus dimana anak berkembang menjadi " nakal."

Bila sudah demikian, biasanya yang menjadi kambing hitamnya  atau yang disalahkan adalah pola asuh.

Oleh karena itu ketika akan/sudah memiliki momongan maka ayah bunda membuat kesepakatan tentang pola asuh yang hendak diterapkan terhadap si " buah hati."

Atau formula pola asuh yang bagaimana yang akan dilakukan kepada si " belahan jantung."

Meskipun hal ini kelihatannya sepele, namun kesepakatan itu penting demi masa depan anak yang cemerlang.

Jadi baik ayah maupun bunda mempunyai peran yang sama, walaupun kadar dan objek asuhannya saja yang berbeda.

Artinya, ayah dan bunda berbagi tugas, ayah misalnya mengasuh anak pada aspek keberanian serta kemandirian dan bunda misalnya aspek sosial kemasyarakatan serta keagamaan atau budi pekerti.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline