Lihat ke Halaman Asli

Gamis Menjadi Pilihan Para Pria untuk Acara di Bulan Ramadhan 2019

Diperbarui: 21 April 2019   07:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Beauty. Sumber ilustrasi: Unsplash

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Hai, Pengunjung Busana Arafah!

Kembali lagi nih sama aku. Bagaimana kabarnya hari ini? Semoga sehat dan selalu dalam lindungan Allah ya!

Menjelang bulan ramadhan tentu saja kamu akan mendapatkan undangan untuk acara-acara seperti buka bersama maupun acara silaturahmi.

Nah, untuk tampil berbeda dibanding yang lain, kamu bisa memakai gamis pria berwarna putih yang akan menampilkan kesan elegan dan "kembali suci."

Bulan suci ramadhan adalah hal yang identik dengan pergi bersilaturahmi dan pergi untuk melaksanakan buka bersama, bukan? Berpergian kesana kemari membuat kamu memerlukan pakaian yang nyaman, juga berkualitas tinggi, dan pastinya tidak membuat kamu kepanasan. Contohnya adalah pakaian berbahan katun.

Apa saja ya kelebihan dari pakaian yang berbahan katun?

Tidak panas saat digunakan

Kain Katun memiliki sifat menjaga kelembapan tubuh pemakainya karena mampu menyerap cairan yang keluar dari kulit seperti handuk. Katun cocok membuat kita untuk tetap nyaman ketika kita berolahraga.

Nyaman

Baju berbahan dasar katun sangatlah lembut dan lentur. Karena bersifat lembut dan lentur, bahan katun biasa digunakan sebagai pakaian dalam dan pakaian sehari -- hari seperti kaos.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline