Lihat ke Halaman Asli

29 Cara untuk Tetap Kreatif

Diperbarui: 25 Juni 2015   03:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kreativitas adalah hal yang paling didambakan oleh setiap orang untuk memunculkan ide-ide segar yang dapat memicu munculnya pemecahan masalah. Tips berikut ini dapat membantu untuk membangkitkan kembali kreativitas yang mulai redup yang berujung pada kejenuhan.

‎29 CARA UNTUK TETAP KREATIF


  1. Membuat daftar
  2. Bawalah buku catatan ke mana saja
  3. Cobalah menulis bebas
  4. Menjauhlah dari komputer
  5. Berhenti menghukum diri anda
  6. Beristirahat
  7. Bernyanyi ketika mandi
  8. Minum kopi
  9. Dengarkan musik-musik baru
  10. Terbukalah
  11. Kelilingi diri anda dengan orang-orang kreatif
  12. Terimalah umpan balik
  13. Berkolaborasi
  14. Jangan menyerah
  15. Latihan, latihan, latihan
  16. Ijinkan diri anda untuk membuat kesalahan
  17. Kunjungi tempat-tempat yang baru
  18. Bersyukurlah
  19. Istirahat yang banyak
  20. Ambil resiko
  21. Langgarlah peraturan
  22. Jangan memaksa
  23. Bacalah satu halaman kamus
  24. Buatlah kerangka kerja
  25. Berhentilah menjadi orang yang sempurna
  26. Ada ide? tulislah!
  27. Bersihkan tempat kerja anda
  28. Bersenang-senang
  29. Selesaikanlah sesuatu


sumber : http://www.youtube.com/watch?v=Xl0kra0JGJc&feature=player_embedded




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline