Lihat ke Halaman Asli

Darwin Pangaribuan

Semangat Belajar Menulis

Refleksi Singkat Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2020

Diperbarui: 1 Juni 2020   09:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Refleksi saya pada hari lahir Pancasila 1 Juni 2020

Ideologi yang dibangun atas kesepakatan semua elemen bangsa adalah akar atau pondasi kemajuan sebuah bangsa beradab.  Tanpa akar atau pondasi yang kokoh maka bangsa tersebut akan menjadi tidak beradab. Bangsa yang tidak beradab berarti secara geografis eksis tetapi tidak eksistensial. 

Dalam kuadran dimensional, bangsa beradab adalah bangsa yang sumbu vertikalnya adalah berketuhanan yang maha esa, dan sumbu horizontalnya adalah berperikemanusiaan.  Perbedaan pemahaman dan praksis dari kedua sumbu tersebut harus menghasilkan resultante sebuah kesatuan dan persatuan dalam keragaman.  

Luaran (output) dari persatuan tersebut adalah kesepakatan bersama dengan prinsip berdebat tanpa menyerang, menang tanpa bersorak, dan berhasil tanpa peringkat.  Akhirnya dampak (outcome) dari bangsa beradab adalah terwujudnya keadilan dan kemakmuran bagi semua masyarakat bangsa.  Maka eksislah bangsa itu.  

PANCASILA BIRTHDAY REFLECTION

An ideology built on the agreement of all elements of the nation is the root or foundation of the progress of a civilized nation. Without roots or solid foundation, the nation will become uncivilized. An uncivilized nation means geographically existent but not existential. 

In the dimensional quadrant, civilized nations are nations whose vertical axis is almighty divinity, and their horizontal axis is humanity. Differences in understanding and praxis of the two axes must produce a resultant of a unity and unity in diversity. 

The output of the union is a mutual agreement with the principle of arguing without attacking, winning without cheering, and succeeding without ranking. Finally, the impact (outcome) of a civilized nation is the realization of justice and prosperity for all peoples of the nation. Then the nation exists.

Selamat hari lahir Pancasila.  Jayalah negeriku




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline