Lihat ke Halaman Asli

Belum Tahu vs Tidak Tahu

Diperbarui: 24 Juni 2015   09:18

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sepintas tak ada bedanya makna antara "belum tahu" dengan "tidak tahu", tapi dalam penggunaanya 2 kata ini memiliki nilai tersendiri. Kata "belum tahu" dapat memiliki posisi lebih dibanding "tidak tahu". Seseorang yang menjawab suatu pertanyaan dengan "belum tahu" agaknya lebih sesuatu daripada jawaban "tidak tahu". Namun dalam ketegasan pernyataan "tidak tahu" memang lebih pas. Akhirnya kembali pada konteks pertanyaannya juga sih, kalau "belum tahu" biasa dipakai karna agak gengsi (tidak semua) dan mereka yang tegas menggunakan "tidak tahu" (tidak selalu) hehehe.. Salam!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline