Lihat ke Halaman Asli

Budiono

TERVERIFIKASI

Selamat membaca tulisan saya.

Puncak Gunung Ini Menyimpan Arca Buddha dari Berbagai Penjuru Dunia

Diperbarui: 13 Juni 2024   16:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: Berbudi TV


Bertepatan dengan Hari Raya Waisak yang diperingati umat Buddha, saya ingin membagikan pengalaman saya berwisata ke Nui Ba Den atau Black Virgin Mountain yang berlokasi di Tay Ninh, Vietnam. Ternyata lokasi ini merupakan tempat yang cukup sakral bagi penganut Buddha yang ada di sana dan sering dijadikan tempat untuk berdoa.

Wisatawan yang datang ke sini akan disambut bangunan megah yang ada di puncak gunung yang menyimpan puluhan bahkan mungkin ratusan arca Buddha dari berbagai penjuru dunia. Wisatawan juga bisa menyaksikan pertunjukan audio visual yang menarik.

Penasaran ingin melihat kemegahan puncak Nui Ba Den dan arca-arca Buddha yang ada di sana? Mari saksikan video selengkapnya. Siapa tahu bisa jadi referensi anda saat berkunjung ke Vietnam. Jangan lupa subscribe juga YouTube channel Berbudi TV.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline