Lihat ke Halaman Asli

Budi idris

TERVERIFIKASI

Guru, Penulis Buku, Blogger inspiratif

Jalan Raya Kota Pinang Berbahaya, Apa Penyebabnya?

Diperbarui: 5 November 2023   18:33

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi. Seorang warga berusaha menutupi tumpahan minyak CPO yang membahayakan pengguna jalan dengan pasir seadanya. (Dokpri)

Tumpahan CPO di jalan raya Kotapinang tepatnya di depan lapangan SBBK sering terjadi, dan sangat membahayakan pengguna jalan terutama sepeda motor.

Minyak sawit mentah (Crude Falm Oil) berasal dari Kabupaten Labuhanbatu Selatan dan merupakan salah satu daerah penghasil minyak sawit terbesar di Indonesia.

Pengangkutan CPO sering dilakukan dengan menggunakan truk tangki yang melintasi jalan lintas Sumatera.

Truk tangki yang berisi minyak sawit mentah atau CPO dengan muatan berlebihan di saat melintasi tanjakan setelah lewat pusat kota Kotapinang Ibukota kabupaten Labuhanbatu Selatan muatan truk tersebut berceceran di tengah jalan.

Hal tersebut membuat jalan menjadi licin dan kendaraan yang rodanya terkena CPO tersebut dipastikan akan mengalami kecelakaan.

Dampaknya semakin parah di saat ban mobil kendaraan membawa tumpahan CPO tersebut sehingga jalan menjadi licin yang menyebabkan jalan berbahaya dilintasi semakin panjang.

Hal ini sudah sering terjadi namun seperti tidak ada solusi.

Masyarakat Labuhanbatu Selatan khususnya kecamatan Kotapinang sangat mengharapkan kepedulian terhadap hal ini sebelum jatuh korban jiwa.

Adapun mungkin yang bisa menjadi solusi.

1. Tertibkan Truk pengangkut CPO

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline