Hati memang selalu bergerak
Kadang tanpa arah
Kadang juga terhempas ke mana-mana
Barangkali ada sesuatu yang mengganjal dalam hati
Coba ungkapkanlah, ceritakan di setiap pertemuan
Jangan memberi kode atau mengharap peka
Belum tentu objek yang dimaksud memiliki rasa sama
Tak apa, itu dinamika
Setidaknya hatimu lega
Walau jawaban tidak sudah diduga
Kemarilah, aku tau hatimu terluka dan perlu dimanja.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H