Lihat ke Halaman Asli

Brian Prasetyawan

Guru SD, Blogger

Nama dalam Doa

Diperbarui: 7 Maret 2016   10:23

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

"Mungkin saja kau akan dibersamakan dengan orang yang diam-diam menyebut namamu dalam doanya"

Tak tahu aku siapa yang pertama kali merangkai kata-kata itu

Hanya yang pasti..... pertama kali kutahu kata-kata indah itu darimu

Ya... dirimu.

Hai kamu

pernahkah menyebut nama seseorang dalam doamu ?

tentulah pernah ya ... tak mungkin tidak pernah

ungkapan-ungkapan di dunia mayamu telah menunjukkannya

Namun tahukah kamu, ada pula sosok yang diam-diam menyebut namamu dalam doanya.

Kalaupun.. lebih dari satu orang yang lakukan hal itu.

biarlah kuberitahu siapa salah satunya.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline