Lihat ke Halaman Asli

PV Baru 'Hibike! Euphonium' untuk Tayang 30 September

Diperbarui: 2 Agustus 2017   10:55

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

inquirer.net

"Hibike! Euphonium" yang akan hadir sebagai movie di Jepang pada 30 September mendatang menampilkan PV atau trailer terbaru. Dalam trailer kali ini lebih memperlihatkan drama dan persahabatan yang ada dalam tim. 


Anime yang diproduksi oleh Kyoto Animation (KyoAni) ini mengumumkan dalam twitternya adanya bonus poster dan clear file bagi pembeli tiket lebih awal.

Kapan yah bisa masuk ke Indonesia.. Mari kita tunggu siapa tahu bisa masuk ke Indonesia..

-breketex-

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline