Lihat ke Halaman Asli

Ruang Berbagi

TERVERIFIKASI

🌱

Terpesona Gelar Profesor

Diperbarui: 30 Maret 2022   06:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Terpesona gelar profesor, sebuah humor -Samuel Raita/Unsplash

Tulip adalah gadis muda yang baru kerja di hotel di Bali. Baru dua hari kerja sebagai pelayan restoran hotel, Tulip sudah dapat kenalan tamu bule. 

Salah satunya bule Italia yang datang sendirian. Masih muda lagi. Namanya Franco Alklepon. 

Tulip kagum karena ia samar-samar mendengar video call Franco dengan orang-orang di negeri asalnya. 

Franco yang masih muda itu dipanggil Professore oleh mereka. 

Wow, pasti Franco jenius sekali. Masih muda, jenius, gelar tinggi, bule lagi. Siapa sih yang ga klepek-klepek. 

"Halo, Franco, yu so smart," puji Tulip dengan mata berbinar-binar. 

"Ciao, Tulip...Ai em smart? Oh, grazie! But ai em just ordinary man," kata Franco dengan bahasa Inggris ala bule Italia.  

"U want order man?" tanya Tulip heran. Masak ada bule makan orang, sih? 

"No...no...Ai em ordinary man....meaning: normal man," jawab Franco.

"Oh, ai si. You normal man. Ai normal girl," kata Tulip. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline