Lihat ke Halaman Asli

Riduannor

TERVERIFIKASI

Penulis

Puisi: Guru di Ujung Sungai Mahakam

Diperbarui: 20 Januari 2023   05:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Batu dinding di Sungai Mahakam ( Dokumentasi Pemerintah Kab. Mahakam Ulu)

Kubulatkan tekad untuk mengabdi
Selembar nota dinas tak dapat kutolak
Aku tertegun disandaran tiang kapal...
Sambil menatap pohon-pohon nipah 
Seakan berkejaran diderunya arus sungai Mahakam...
Diujung bulan Juli, kutinggalkan Kota Tepian
rakit-rakit kayu gelondongan ditarik kapal kayu
Terlihat laju terbawa arus..
Para nakhoda kapal kayu saling melambai tangan
Desa nun jauh diujung Mahakam..
Tempat tugasku sebagai guru terpencil
Aku bangga...
Lulusan sekolah Guru setara SMA
langsung diangkat menjadi guru
Walaupun di desa nun jauh..
Di ujung  Mahakam

Puisi Kedua
Samarinda, 20 Januari 2023

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline