Allah,
Di alam tiada bentuk
Aku berserah diri dalam takluk
Allah,
Panas suci sinar-Mu
Menghujam keras di relung kalbu
Allah,
Dalam taubah
Segala dosa bertahta
Ku haturkan sepenuh hati
Allah,
Di alam tiada bentuk
Aku berserah diri dalam takluk
Allah,
Panas suci sinar-Mu
Menghujam keras di relung kalbu
Allah,
Dalam taubah
Segala dosa bertahta
Ku haturkan sepenuh hati
Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?