Ada kata
Bermakna dalam, sedalam samudra
Ibunda dari kata-kata
Ada kata
Berseru sebagai tanda
Titah pertama Sang Pencipta
Ada-kah kita baca?
(Bus 198 -Kizilay ODTÜ-, 12112010, 13.48)
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI