Lihat ke Halaman Asli

Sepeninggal Pesan Jingga

Diperbarui: 25 Juni 2015   04:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

sesudah payah yang akut,

mulai tersandar...

bahwa sadar mulai tenggelam..

tolong sampaikan pada semesta,

ketakmampuan menjadikan semuanya hina..

walau mencoba berlari,

sepertinya percuma..

karena hari,

sudah menjelang pagi..

salam itu ternyata lupa diucapkan,

karena riak malam yang terlampau bingar..

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline