Dalam pelukan malam
Berkawan angin yang berhembus dalam kebekuan
Sepi pun menjalar disetiap mili pori poriku
Meranggaskan jiwa dalam balutan selimut mimpi
Aku tiupkan rindu untuk mu sang pelengkap jiwa
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H