Sekitar 1.200 anak-anak memadati gedung olah raga (GOR) Cenderawasih, Kota Jayapura, pada Jumat (22/8) pagi hingga siang hari guna mengikuti acara Festival Anak Papua yang diselenggarakan oleh Wahana Visi Indonesia wilayah Papua.
[caption id="attachment_354596" align="aligncenter" width="385" caption="Foto : Berliana Wijaya "][/caption]
[caption id="attachment_354604" align="aligncenter" width="385" caption="Foto : Berliana Wijaya"]
[/caption]
Sehari sebelumnya (Kamis 21/8), mereka yang berasal dari enam kabupaten yaitu Biak, Jayapura, Lanny Jaya, Wamena dan Merauke telah tiba di Kota Jayapura dengan dikoordinir oleh perwakilan dari pemerintah daerah masing-masing.
[caption id="attachment_354600" align="aligncenter" width="385" caption="Foto : Berliana Wijaya"]
[/caption]
[caption id="attachment_354608" align="aligncenter" width="385" caption="Foto : Berliana Wijaya"]
[/caption]
Gegap gempita suara anak-anak Papua ini semakin bertambah dengan munculnya Bastian Kribo salah satu personel Coboy Junior yang menjadi idola anak-anak saat ini.
[caption id="attachment_354601" align="aligncenter" width="385" caption="Foto : Berliana Wijaya"]
[/caption]
[caption id="attachment_354603" align="aligncenter" width="385" caption="Foto : Berliana Wijaya"]
[/caption]
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H